Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2022

Mengidentifikasi Budaya Masyarakat Betawi : Tradisi Rantangan

Gambar
       Seperti kebanyakan orang tahu jika masyarakat Indonesia kental dengan kekerabatannya. Suku betawi salah satunya dari suku-suku yang lainnya juga. Salah satu tradisi yang ada dari zaman dahulu yaitu tradisi rantangan ini. Tradisi rantangan adalah tradisi mengirimkan makanan dengan rantang. Zaman dahulu, makanan yang terisi berisi lauk pauk dan kue tradisional khas betawi, tapi kini karena sudah mulai praktis biasanya diisi dengan lauk pauk, biscuit, atau buah. Biasanya rantang akan diantar H-2 sebelum lebaran.      Sebenarnya tradisi yang serupa dengan ini juga banyak diluar daerah, hanya saja penamaan tradisi setiap daerah dan ciri khas makanan yang membedakannya. Jadi setiap makanan yang diantarpun kadang dikembalikan lagi dengan makanan dari rumah orang yang dituju, sehingga ada timbal balik, jika tidak ya tidak masalah.      Tradisi ini bertujuan untuk mempererat dan menjaga tali silaturahmi antara kerabat sanak saudara atau dengan tetangga. Ada juga hal yang bisa disada